Majalah Laras – Nomor 160 – Interior Maskulin Ekspatriat sebuah rumah dengan jendela alam

9 Apr

 

Jumlah Halaman : 66 Halaman

Kondisi Majalah :

(+) 90 %, Halaman lengkap, seluruh isi halaman FULL COLOUR, Edisi Tahun 2002

(-) tidak ada

Harga yang ditawarkan : Rp. 10.000,- (harga belum termasuk ongkos kirim)

Metode Pembayaran : diutamakan COD untuk Kota Bogor, atau transfer via Rek BCA

hanya ada 1 buah, jadi siapa cepat dia  dapat!!!. Untuk yang berminat segera SMS ke nomor 081389108975 dengan menuliskan judul buku – metode pembayaran yang diinginkan (COD Kota Bogor / Transfer) – Nama & Alamat pengiriman (untuk metode transfer). Thanks!1

DESKRIPSI MAJALAH :

Majalah ini memuat dan mengulas tentang :

I S I :

G  A  Y  A     H  I  D  U  P

  • Interior Maskulin Ekspatriat

Tidak terlalu minimalis, sedikit simpel, minim dalam penataan pernak-pernik aksesories, serta benuansa cozy. Ekspresi yang tertuang dalam penataan ini merupakan upaya untuk mengungkapkan karakter atau gaya penghuninya

 

I  N  T  E  R  I  O  R

  • Rumah Penginapan Nyaman di Kota Malang

Mengimplementasikan gaya kolonial pada penginapan yang memiliki area yang cukup luas dengan menyediakan ruang berprivasi tinggi untuk para tamu, menghadirkan guest house with a warm welcome

  • Resto Bernuansa Maskulin

Maraknya pertumbuhan desain interior dan arsitektur resto, kini tampaknya menuntut konsep desain berbeda dalam menarik minat pengunjung, seperti interior Warung Suryo yang bernuansa maskulin ini

 

I  N  F  O

  • Satyendra Pakhale : Desainer Lintas Budaya

Karya desainer asia tidak selamanya identik dengan romantisme dan eksotisme nuansa asia yang  bernuansa etnik. Melalui kreasi seorang desainer muda asal india, Satyendra Pakhale, modernitas dapat  hadir melalui karya-karyanya yang inovatif, high tech dan kosmopolis.

  • Lema : Gaya Modern Furnitur Italia

Kebutuhan konsumen akan pemanfaatan space secara efisien menjadi tantangan para desainer untuk berlomba merancang konsep furniturmodular yang dapat dikomposisikan secara praktis dan fleksibel

  • Pameran : Rudi Mukahar, Trend Furnitur 2002, dan Furnicraft 2002

 

S  E  N  I

  • Satu-Satu Perasaan Perempuan Karya Josephine Linggar

Sejarah seni lukis indonesia dengan agak susah payah sempat mencatat sejumlah nama pelukis wanita yang dianggap bermutu dalam seratus  tahun terakhir. Kini Josephine Linggar mulai menyelinap diantaranya, lewat karya yang berobjek dan bertema pada pengagungan kaumnya sendiri

 

A  R  S  I  T  E  K  T  U  R

  • Sebuah Rumah dengan Jendela Alam

Sulit untuk menentukan gaya dari rumah ini. Bukaan lebar berupa dinding-dinding kaca yang luas untuk menangkap view di seberang rumah yang cukup indah, pemanfaatan perbedaan  ketinggian tanah dan tampilan warna-warna dinding yang cerah menjadi solusi desain dari rumah ini

  • Maputo : Arsitek Kolonial di Portugal

Bangunan-bangunan tua beragam gaya – neo klasik, kolonial, gotik – serta beratap kubah menjadi tenggara dan pesona arsitektur Maputo di Portugal.

 

Leave a comment